Mengubah Setting Hak Akses pada Windows (Access Denied)

8/26/2017
Gambar terkait

Jika saat membuka suatu program (BeeAccounting) pada Windows, anda menemukan error yang berisikan keterangan Access Denied, itu di karenaka anda tidak memiliki akses untuk membuka/edit file tersebut.

Agar bisa di buka/edit anda perlu membuka aksesnya, untuk caranya ikuti langkah berikut :
Masuk pada lokasi instalasi BeeAccounting

  1. PC 32bit = C:\Program Files\<disini> atau
  2. PC 64bit = C:\Program Files (x86)\<disini>
Lalu klik kanan pada folder yang akan di berikut hak akses (contoh folder BeeAccounting)=> 

Klik Kanan “Properties”



Klik Button “Add…”



Ketik “Everyone” Kemudian Tekan “Ok”



Pada Group or User names, pilih “Everyone” Lalu Klik pada “Full Control”  Tekan “Ok”


Lalu pilih Apply dan OK

Selamat Sekarang anda mendapat Hak akses penuh untuk memodifnya

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Berkomentarlah dengan bijak, menggunakan kata-kata yg sopan ConversionConversion EmoticonEmoticon