cara landing manual pesawat terbang tanpa menggunakan ILS

9/06/2014
Cara landing di Flight Simulator
sama dengan cara landing di
pesawat sebenarnya . Pada Visual
Landing , arahkan pesawat sejajar
dengan runway. Saat itu kecepatan
pesawat pada kecepatan untuk
mendarat atau landing speed , flap
dan slat sudah pada landing
position , landing gear down and
lock.
Ketinggian pesawat 1000 s/d 1500
ft , tergantung jenis pesawat .
Sampai diujung runway belokkan
pesawat kekiri 45 derajat, hitung 1
menit , kemudian setelah 1 menit
belokkan pesawat kearah runway
sambil menurunkan altitude
( ketinggian ). Sebelum tought
down , flare out ( hidung ditarik
sedikit ) agar saat pendaratan jatuh
di main wheel ( roda pendaratan
utama ). Setelah positip landing ,
yakinkan spoiler / lift dumper
keluar , kurangi kecepatan pesawat
dengan Engine Reverser sampai
kecepatan turun 60 knot . Baru
menggunakan wheel brake .
Demikian flight technique nya .
Terima kasih .

Sumber : Yahoo

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

Berkomentarlah dengan bijak, menggunakan kata-kata yg sopan ConversionConversion EmoticonEmoticon